Cara Mudah Print atau Simpan Lembar Info PTK
Cara Mudah Print atau Simpan Lembar Info PTK - Mencetak atau memprint info ptk sering dikeluhkan para ptk karna bukan karna tidak ada jaring internet atau PC/Laptop namun belum mengetahui cara Pint atau simpan lembar info ptk.
Keguanaan memprint untuk mempermudah mlihat data yang di tampilkan di IndoINT, sehingga mempermudah ptk untuk melihat permasalahan yang ada dalam lembar info ptk, jika terdapat kesalahan atau permasalahan lembar info ptk, segera laporakan ke operator dapodikdas untuk diperbaiki.
Related
Berikut cara mudah print atau simpan lembar info ptk :
- Pertama anda kunjungi cek lembar info tpk Klik Disini
- Isi NRG dan Tanggal lahir anda
- Tuliskan Chapta (gambar verifikasi human)
- Maka akan tampil lembar info ptk seperti biasanya
- Tekan dan tahan Ctrl, tekan huruf P (Ctrl dan P Bersamaan)
- Tampil gambar seperti dibawah ini, anda tinggal klik cetak/print
Klik pada gambar untuk memperbesar |
- Jika anda ingin simpan dalam bentuk pdf, anda tinggal klik change/ubah, maka pilihlah simpan sebagai PDF. kemudiaan klik simpan/save seperti gambar di bawah ini. (catatan : fitur ini akan tersedia jika anda sudah memasang Adobe PDF/nitropdf/aplikasi pembaca pdf lainnya)
Sumber https://www.infoptk.com/
0 Response to "Cara Mudah Print atau Simpan Lembar Info PTK"
Post a Comment