BUKU MINI BELAJAR MEMBACA KALIMAT KENDARAAN

BUKU MINI BELAJAR MEMBACA KALIMAT " KENDARAAN "

Materi buku mini belajar membaca 1A ini berisi materi belajar membaca 4 halaman. Tiap halaman berisi 1 kalimat sederhana, Subyek + Predikat atau Subyek + Predikat + Keterangan. Kosa kata yang digunakan dipilih yang cukup dikenal anak.

Tujuan kami membuat buku kecil (mini books) ini adalah untuk membangun kepercayaan diri. Dengan menyelesaikan proses membaca satu buku/hari, anak merasa sudah mencapai sebuah hasil. Jika proses ini diulang terus dengan tingkat kesulitan yang semakin meningkat, kami berharap proses belajar membaca bisa berlangsung secara menyenangkan dan sekaligus efektif.

Related





Sumber http://maheredukasi.blogspot.com/

Related Posts

0 Response to "BUKU MINI BELAJAR MEMBACA KALIMAT KENDARAAN"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel