Cara Cek Log Pengiriman PMP : Status Terkirim atau Belum Sinkron
Setelah melakukan sinkronisasi data PMP, sudah semestinya kita akan memastikan apakah data sudah benar-benar terkirim ke server atau gagal meskipun kenyataannya pada saat sinkron terlihat lancar-lancar saja. Untuk memastikan progres data pengiriman PMP kita bisa langsung masuk pada akun website PMP http://pmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id dan bukan pada akun aplikasi PMPnya.
Perlu kita ketahui, untuk masalah Status Pengiriman Data PMP sebenarnya berada di bawah kewenangan server PMP pusat. Tugas kita sebagai operator hanya sebatas sampai pada tahap verifiasi dan pengiriman data saja. Meskipun demikian, kita juga tidak boleh serta merta menganggap tugas telah selesai. Sebagai operator ujung tombak sekolah, kita juga perlu mengawal dan memastikan bahwa Data PMP di sekolah sudah masuk dalam server pusat dan berstatus Terkirim / Selesai Diproses / Belum kirim.
Cara cek Log pengiriman PMP bisa juga dilihat tanpa harus login ke websitenya, namun kurang begitu detail hanya bisa menunjukkan progres pengiriman saja. berikut caranya :
Baca juga bagaimana cara mengatasi kirim data PMP yang gagal dan lambat
Pertama kunjugi website http://pmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id. Pada menu silahkan klik menu Progres Data. pada laman progress pengiriman silahkan pilih propinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Sekolah anda, kemudian lihat "kirim terakhir" disana tertulis tanggal dan waktu pengiriman serta statusnya adalah "sudah terkirim" seperti penampakkan gambar dibawah
Cara cek pProgres pengiriman PMP dengan logi untuk melihat detailnya
Cara cek Log pengiriman PMP bisa juga dilihat tanpa harus login ke websitenya, namun kurang begitu detail hanya bisa menunjukkan progres pengiriman saja. berikut caranya :
Baca juga bagaimana cara mengatasi kirim data PMP yang gagal dan lambat
Pertama kunjugi website http://pmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id. Pada menu silahkan klik menu Progres Data. pada laman progress pengiriman silahkan pilih propinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Sekolah anda, kemudian lihat "kirim terakhir" disana tertulis tanggal dan waktu pengiriman serta statusnya adalah "sudah terkirim" seperti penampakkan gambar dibawah
- Login ke Website PMP, pada menu login, login sebagai Operator Sekolah
- Pilih Menu Log Pengiriman, Untuk Status Pengiriman Data Sekolah anda dapat anda lihat di Menu Log Pengiriman. Di situ akan dipaparkan secara jelas Tanggal Kirim, Status dan Tanggal Diproses. Status Pengiriman Data PMP yang dinyatakan berhasil akan berisi keterangan Selesai Diproses yang berwarna hijau. Jika belum berstatus demikian berarti anda harus bersabar dan menanti Data PMP yang anda kirim selesai diproses oleh server pusat.
Masih belum mengerjakan PMP karena terlalu banyak isian koesioner silahkan gunakan aplikasi faster PMP terbaru versi 0.5 tapi ingat pada aplikasi ini hanya sebagai fasilitas saja yaitu memudahkan pekerjaan para guru dan murid, untuk kebenaran data diserahkan pada pihak yang terkait.
Sumber https://ibadjournals.blogspot.com/
0 Response to "Cara Cek Log Pengiriman PMP : Status Terkirim atau Belum Sinkron"
Post a Comment